Gejala Kanker Payudara Stadium 4 Pada Wanita !

 
Apa itu Kanker Payudara Stadium 4
Kanker payudara adalah tumor ganas yang tumbuh di dalam jaringan payudara. Kanker bisa mulai tumbuh di dalam kelenjar susu, saluran susu, jaringan lemak maupun jaringan ikat pada payudara. Kanker Payudara Stadium 4 Pada stadium ini, Sel-sel kanker sudah merembet menyerang bagian tubuh lainnya, biasanya tulang, paru-paru, hati atau otak. Atau bisa juga menyerang kulit, kelenjar limfa yang ada di dalam batang leher.

Penyebab Penyakit Kanker Stadium 4

Penyebab Kanker menjadi Stadium 4
adalah Seperti yang kami katakan di atas, penyebab Kanker Stadium 4 adalah keterlambatan penanganan dan pengobatan. Penyebab keterlambatan pengobatan ini antara lain: Bila penderita mengerti bahwa penyakit itu bukan penyakit biasa, seringkali penderita takut memeriksakan diri karena takut dioperasi. Yang juga sering terjadi, penderita sadar bahwa penyakit itu bukan penyakit biasa, dan tidak takut meskipun ada kemungkinan dioperasi, tetapi biaya untuk berobat sering menjadi kendala. 
 
Untunglah sekarang sudah ada program “maskin” yang sangat membantu penderita yang kurang beruntung (tidak mampu). Pada stadium dini sering tidak disadari oleh penderita bahwa ia sedang menderita penyakit kanker. Karena gejala pada stadium dini sering tidak khas dan tidak menakutkan. Kalau penyakit kanker sudah mulai menyebar ke kelenjar getah bening yang menyebabkan timbulnya benjolan, masih juga kurang mendapat perhatian, atau kadang-kadang berpendapat bahwa hal itu “dibuat” (disantet) oleh orang yang bermaksud jahat terhadap penderita.

Gejala Penyakit Kanker Payudara
Stadium 4
Berikut ini adalah gejala penyakit kanker payudara stadium 4 :
  • Gangguan pencernaan, misalnya sukar menelan yang terus menerus.
  • Tuli, atau adanya suara-suara dalam telinga yang menetap.
  •  Nyeri, Ini dapat terjadi akibat tumor yang meluas menekan syaraf dan pembuluh darah disekitarnya juga karena reaksi kekebalan dan peradangan terhadap kanker yang sedang tumbuh. Nyeri juga disebabkan karena ketakutan atau kecemasan.
  • Pendarahan atau pengeluaran cairan yang tidak wajar, Misalnya ludah, batuk atau muntah yang berdarah, mimisan yang terus menerus, cairan puting susu yang mengandung darah, cairan liang senggama yang berdarah (diantara menstruasi/menopause) darah dalam tinja, dan darah dalam air kemih.
  • Luka yang tidak kunjung sembuh
  • Perubahan tahi lalat atau kulit yang mencolok
  • Perubahan kebiasaan buang air besar
  • Penurunan berat badan dengan cepat akibat kurang lemak dan protein (kaheksia)
  • Benjolan pada payudara.
Pantangan Makanan Penyakit Kanker Payudara Stadium 4
Berikut beberapa Pantangan Makanan Untuk Penderita Kanker Payudara:
  • Sayur-sayuran seperti : Tauge, Sawi putih dan kangkung, Cabai.
  • Buah-buahan seperti : Lengkeng,  nangka,Durian, duku, nanas, dan anggur menghasilkan alkohol  sehingga merangsang berkembangnya sel kanker.
  • Minuman ringan atau soft drink bersifat karsinogen.
  • Es atau minuman dingin mengganggu kelancaran peredaran darah.
  • Alkohol merangsang aktivitas bawah sadar sehingga jumlah oksigen dalam tubuh menurun.
  • Daging dan Ikan Asin seperti :Daging (sapi, kerbau, kambing, babi) memfasilitasi pertumbuhan sel yang tidak normal.
  • Makanan yang Diawetkan
  • Sea food seperti : Udang, kerang, kepiting, cumi mengandung kandungan lemak tinggi. Penderita kanker atau tumor harus mengurangi makanan yang mengandung lemak tinggi karena bisa merangsang berkembangnya sel kanker.
  • Daging Unggas
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Belajar Bahasa Inggris

Arsip Artikel